Pelatihan Menulis Kreatif

Apakah anda ingin belajar menulis buku. Anda bisa mengunjungi blog ini disini, belajarmenulistips. Di blog ini, ada banyak pembahasan dan karya yang berhubungan dengan penulisan. Tentunya, salah satunya adalah tentang cara membuat buku cerita fiksi.

Kreatif dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) dijabarkan sebagai memiliki daya cipta; kemampuan untuk menciptakan, bersifat (mengandung) daya cipta: pekerjaan yang – menghendaki kecerdasan dan imajinasi. Berpijak dari sini, maka bila kita berbicara soal Penulisan Kreatif (Creative Writing), maka secara sederhana dapat diartikan sebagai sebuah kegiatan menciptakan tulisan yang bermuatan imajinasi dan memanfaatkan kecerdasaan dalam proses penciptaannya. Lebih kurang seperti itu. Aspek dalam kreatif sendiri bisa berupa di luar kebiasaan, otentik, orisinil, khas, berkarakter, out of the box, dan lain sebagainya.

UNS – dalam rangka meningkatkan kompetensi pustakawan, tenaga pendidik maupun mahasiswa dalam hal mengembangkan kompetensi menulis, UPT Perpustakaan UNS menggelar Pelatihan Menulis Kreatif : Artikel Ilmiah, Artikel Populer dan Karya Fiksi yang akan diselenggarakan pada Rabu (17/10/2018) bertempat di ruang seminar UPT Perpustakaan UNS. Acara ini diharapkan mampu menjawab problem tentang sulitnya menulis. Produk yang ingin diraih dari pelatihan ini, yakni peserta dapat menulis baik jurnal, menulis berita atau opini dan mampu melahirkan karya fiksi berupa novel maupun kumpulan puisi.

Baca: Cara Membuat Buku

Manfaat dari meningkatkan kepercayaan diri Anda dalam menulis sangatlah jelas dan dampaknya tidak hanya menyentuh tulisan itu sendiri. Ketika Anda lebih percaya diri, Anda menjadi lebih kreatif, ketika Anda lebih kreatif, Anda lebih bahagia, lebih tenang, dan lebih produktif.

“Beberapa hal yang perlu dipersiapkan dalam memulai menulis di media digital yaitu website atau blog. Untuk membangun sebuah website dibutuhkan domain dan hosting, beberapa hosting gratis diantaranya wordpress.com atau blogspot.com,” ungkapnya pada Seminar Website dan Kepenulisan yang digelar UKPM Kronika IAIN Metro, Minggu, 30 September 2018.

Penulis fiksi, puisi, naskah TV dan film, lirik lagu, bahkan iklan, menggantungkan diri pada kemampuan mereka untuk menelurkan ide dan mewujudkannya dalam bentuk kata-kata. Mencetuskan ide secara konsisten untuk menulis kreatif memang sulit, tetapi selalu ada cara untuk merangsang kreativitas dan mengindari kebuntuan menulis. Cobalah beberapa cara di bawah ini untuk membuat ide kreatif tetap mengalir.

Pertama-tama pembaca akan diajak mengenal makna creative writing yang sesungguhnya, kemudian dilanjutkan dengan gambaran tahap persiapan sebelum menulis, hingga tips-tips sederhana yang asyik dan menarik untuk memulai menulis secara kreatif. Pembaca diajak untuk memahaminya tahap demi tahap. Pelan namun mantap. Oleh karenanya, penulis menyajikan buku ini dalam bab-bab ringkas dimana setiap bab dapat dibaca dalam sekali duduk (kurang lebih 4-7 halaman setiap babnya).

Banyak orang mengagumi gaya bahasa Andrea Hirata karena penulisannya yang kreatif. Andrea bisa begitu karena memang didalam dirinya telah mengalir energi seni, yakni kepiawaian merangkai kata yang dapat menimbulkan rasa senang dan rasa nikmat pada diri pembacanya.

1. Mengeksplore cerita yang sudah ada

Tak jarang untuk mendapatkan tulisan yang kreatif, para penulis sering mencari inspirasi dari cerita yang sudah ada. Maka tak heran kalau orang yang suka menulis pasti suka membaca. Karena mereka bukan sekadar untuk membaca buku saja tetapi agar bisa mendapatkan inspirasi dari cerita-cerita yang sudah ada. Ini bukan menjiplak, tetapi mendapatkan inspirasi. Yang ini perlu digarisbawahi. Tidak harus membaca tulisan dalam buku saja, tulisan dalam media lain pun juga bisa dijadikan inspirasi. Dengan membaca banyak buku atau tulisan, maka nanti akan muncul ide-ide baru yang bisa dijadikan poin dalam tulisannya.

https://rayakultura.net/cara-asyik-menulis-kreatif/
https://blog.bukupedia.com/cara-mendapatkan-ide-untuk-menulis-kreatif/
https://caramenulisbuku.com/caramenulisbuku/bagaimana-cara-menciptakan-tulisan-yang-kreatif.htm
https://a-journo.blogspot.com/2011/12/menulis-kreatif-kreatif-menulis.html
https://www.saibumi.com/artikel-89914-kiat-menulis-kreatif-dan-produktif-dengan-memanfaatkan-teknologi-digital.html
http://pelitaku.sabda.org/meningkatkan_kepercayaan_diri_dalam_menulis_kreatif
https://library.uns.ac.id/pelatihan-menulis-kreatif/
https://id.wikihow.com/Mencari-Ide-untuk-Menulis-Kreatif